12 Makanan Khas Imlek Pembawa Keberuntungan Lengkap dengan Maknanya

- 7 Februari 2024, 17:25 WIB
Ilustrasi makanan khas perayaan Imlek .
Ilustrasi makanan khas perayaan Imlek . /Pixabay/ignartonosbg/

Baca Juga: Alhamdulillah! KJP Plus Tahap 2 Sudah Cair Februari 2024, Intip Cara Mudah Ceknya

  1. Bakso Kepala Singa

Bakso Kepala Singa adalah hidangan Tahun Baru Imlek yang populer.

Bentuknya menyerupai kepala singa dan dipercaya membawa persatuan dalam keluarga.

Baca Juga: 5 Ide Kado untuk Imlek 2024 Pembawa Hoki Lengkap dengan yang Dilarang

Singa adalah simbol kekuatan, sedangkan bakso melambangkan persatuan keluarga.

  1. Perut Babi Kukus dengan Talas

Daging babi melambangkan kekayaan, kesejahteraan, dan harapan.

Baca Juga: Dijamin Kenyang! Ini 5 Rekomendasi Mie Ayam Terkenal di Lembang Wajib Dicoba, Ada yang Pakai Soun

  1. Udang

Udang melambangkan keaktifan, serta kebahagiaan dan datangnya nasib baik.

  1. Sayuran

Baca Juga: Apa Artinya Gong Xi Fa Cai? Ucapan Setiap Imlek Ini Ternyata Bukan Selamat Tahun Baru

Menu makan malam bersama di Tahun Baru Imlek belum lengkap tanpa sayur. Sayuran menandakan pembaruan, energi, kemajuan, dan kekayaan. Ada beberapa sayuran tradisional yang biasa dihidangkan, yaitu selada, dan brokoli Cina.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x