Jangan sampai Terlewatkan! 10 Keistimewaan Malam Nisfu Syaban, Meraih Ampunan dan Berkah Allah

- 24 Februari 2024, 08:45 WIB
10 Keistimewaan Malam Nisfu Syaban
10 Keistimewaan Malam Nisfu Syaban /Pikiran Rakyat/Oktaviane Putri Vadilah/

PR DEPOK - Malam Nisfu Syaban merupakan salah satu waktu yang sangat mulia dan istimewa dalam ajaran Islam. Malam ini jatuh pada pertengahan bulan Sya'ban, di mana pada tahun ini jatuh pada Sabtu malam Ahad atau Sabtu malam Minggu, 24 Februari 2024.

Pada bulan Sya'ban ini, Allah membukakan pintu rahmat dan ampunan-Nya, dan Sayyid Muhammad bin Alawi al-Maliki menyatakan bahwa Allah akan mengampuni orang yang memohon ampunan-Nya, dan akan mengabulkan yang meminta sesuatu kepada-Nya.

Hal ini sesuai dengan Hadist Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam yang menyatakan bahwa ketika tiba malam Nisfu Syaban, malaikat berseru menyampaikan dari Allah, "Adakah orang yang memohon ampunan, maka aku ampuni? Adakah orang yang meminta sesuatu, maka aku berikan permintaannya?"

Baca Juga: Rekomendasi 5 Ayam Bakar Enak di Medan, Cek Alamatnya di Sini

Jangan sampai terlewatkan bahwa sholat Nisfu Syaban ini mempunyai keutamaan yang sangat besar dan berikut adalah 10 keutamaan dan kemuliaan yang terdapat pada malam Nisfu Syaban, di antaranya:

1. Malam yang Diberkahi (Mubarokah)

Allah memerintahkan para malaikat untuk turun ke langit dunia pada malam pertengahan bulan Sya'ban untuk menebarkan kebaikan kepada setiap manusia.

Pada malam ini, jarak antara manusia dengan para malaikat sangatlah dekat, memberikan keberkahan tersendiri yang hanya diberikan kepada Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: 7 Kedai Bakmi Paling Legendaris di Yogyakarta, Tempatnya Unik dan Sudah di Rating Ribuan Pengunjung!

2. Malam Penentuan Rezeki

Di malam pertengahan bulan Sya'ban, Allah menetapkan rezeki, umur, dan keturunan manusia dimulai dari malam tersebut hingga malam pertengahan bulan Sya'ban tahun berikutnya.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x