Deretan Restoran Terfavorit di Bandung untuk Buka Bersama saat Bulan Ramadhan 2024

- 26 Februari 2024, 06:00 WIB
Berikut rekomendasi tempat buka puasa di Bandung yang tidak hanya lezat namun juga memiliki suasana yang menyenangkan.Berikut rekomendasi tempat buka puasa di Bandung yang tidak hanya lezat namun juga memiliki suasana yang menyenangkan.*
Berikut rekomendasi tempat buka puasa di Bandung yang tidak hanya lezat namun juga memiliki suasana yang menyenangkan.Berikut rekomendasi tempat buka puasa di Bandung yang tidak hanya lezat namun juga memiliki suasana yang menyenangkan.* /Pexels/Chan Walrus/

PR DEPOK – Tinggal menghitung hari bulan Ramadhan 2024 akan segera datang, rencanakan acara buka bersama kalian di tempat makan atau restoran favorit di Bandung.

Bandung, kota yang terkenal dengan keberagaman kuliner, kembali menawarkan serangkaian tempat buka puasa yang menarik untuk dijelajahi, terutama selama Bulan Ramadhan 2024.

Dari makanan tradisional hingga cita rasa internasional, berikut adalah beberapa rekomendasi tempat buka puasa di Bandung yang tidak hanya lezat namun juga memiliki suasana yang menyenangkan.

1. Ambrogio Patisserie: Dessert Lezat dengan Harga Terjangkau

Baca Juga: Cobain 5 Kuliner Ayam Bakar Enak di Banjarnegara, Bumbu Bakaran Medok Siap Manjakan Lidah Pengunjung

Ambrogio Patisserie adalah pilihan tepat bagi pencinta dessert. Menu yang variatif, mulai dari makanan ringan hingga berat, disajikan dengan cita rasa yang lezat.

Tempat ini tidak hanya menawarkan sajian menggoda, tetapi juga interior yang memanjakan mata. Dengan harga yang cukup terjangkau, tempat ini cocok untuk berbuka puasa bersama teman, keluarga, atau kolega.

Alamat: Jl. Banda No.26, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40115

Harga: Rp.75.000-Rp. 200.000

Telepon: (022) 20512779

2. Nara Park Bandung: Konsep One Stop Dining di Taman Luas

Baca Juga: 7 Bakso Enak yang Wajib Dicoba di Pekalongan, Rasanya Super Maknyus dan Nagih Abiz!

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x