Amalan Berharga di Awal Ramadhan: Keutamaan Membaca Surah Al Fath

- 13 Maret 2024, 21:45 WIB
Praktik membaca surat Al Fath ayat 1-29 dalam Al-Qur'an di awal bulan Ramadhan telah menjadi kebiasaan yang masyhur di kalangan pesantren.*
Praktik membaca surat Al Fath ayat 1-29 dalam Al-Qur'an di awal bulan Ramadhan telah menjadi kebiasaan yang masyhur di kalangan pesantren.* /mucahityildiz/Pixabay

Beliau menyarankan agar surat tersebut dibaca pada awal malam bulan Ramadhan, dengan harapan agar umatnya terhindar dari kesulitan.

Dari uraian tersebut, dapat disimpulkan bahwa keutamaan membaca surah Al Fath pada awal bulan Ramadhan adalah memohon perlindungan dari Allah dari segala sesuatu yang buruk selama setahun penuh. Praktik ini juga dianggap sebagai permohonan perlindungan untuk tahun-tahun berikutnya.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah