5 Destinasi Wisata Kuliner di Kendal, Rekomendasi Tempat Ifthar Bersama Keluarga

- 21 Maret 2024, 07:45 WIB
Berikut lima rekomendasi tempat makan buat iftar bersama keluarga di Kendal terdapat berbagai menu pilihan.*
Berikut lima rekomendasi tempat makan buat iftar bersama keluarga di Kendal terdapat berbagai menu pilihan.* /Instagram @gadogadocemara/

Baca Juga: 7 Mie Ayam Paling Lezat di Pati Jawa Tengah, Harga Murah dan Antriannya Panjang

3. Aldila Resto

Rasa makanan cukup enak sambal-nya mantap, harga lumayan terjangkau. Suasana adem walau depan pantura, duduk di saung depan kolam ikan. suasananya sangat family-able.

Alamat: Jl. Raya Soekarno-Hatta No.20, Sukup Kulon, Purwokerto, Kec. Patebon, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Buka setiap hari: 07.00–21.00
No telepon: (0294) 388555

Menu: pisgor chochees, sup ayam, dan menu lainnya.

Baca Juga: Polri Buka Pendaftaran Mudik Gratis 2024 Mulai Hari Ini: Segera Cek Syarat, Lokasi Pendaftaran dan Kota Tujuan

4. Tina Rumah Makan

Bila anda adalah penggemar kuliner yang Indonesia banget dan kebetulan melewati daerah ini maka Tina RM adalah tempat yang cocok untuk makan siang.

Tempatnya luas, baik untuk parkir juga untuk tempat makan, pelayanannya pun cepat. Rumah makan ini tempatnya seperti rumah jaman dulu. Harga memang cukup diatas rata-rata, tetapi memang sesuai dengan rasa.

Alamat: Jl. Raya Soekarno-Hatta No.50, Gondoarum, Jambearum, Kec. Patebon, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah

Baca Juga: iPhone 17 Digadang-gadang Hadir dengan Salah Satu Fitur Mirip Punya Samsung Galaxy S24 Ultra

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah