6 Rekomendasi Mie Ayam Paling Enak di Sidokumpul Lamongan, Jawa Timur

- 6 April 2024, 10:50 WIB
6 mie ayam paling enak di Lamongan, Jawa Timur termasuk di Sidokumpul.
6 mie ayam paling enak di Lamongan, Jawa Timur termasuk di Sidokumpul. /YouTube Evan Media

PR DEPOK - Simak artikel ini akan memuat 6 rekomendasi mie ayam paling enak di Desa Sidokumpul.

Lamongan rasanya kalau soal kuliner, memang kota ini jadi salah satu daerah di Provinsi Jawa Timur yang tak perlu ragukan lagi ketenarannya.

Pasalnya, selain membuat siapa saja merasa rugi kalau nggak dicoba, mie ayam yang ada di kota ini lengkap dengan pangsit kriuknya.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Bukber di Depok, Diserbu Banyak Pecinta Kuliner

Bahkan nih, kalau ngomongin alamatnya, Lamongan punya banyak rekomendasi kuliner seperti mie ayam yang gampil banget gitu buat dicari.

Mie ayam di sini kadang dijual berbarengan bakso hingga soto, seolah deretan kuliner tersebut juga terkenal enak dan murahnya gitu, lho, cobain yuk.

- Mie Ayam & Bakso Solo

Alamat: Jl. Lamongrejo No.20, Dapur Barat, Sidokumpul, Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur.

Baca Juga: Daftar Besaran Zakat Fitrah di Daerah Jawa Barat Terbaru 2024

- Mie Ayam Bakso Pak Sardi

Alamat: Jl. Panglima Sudirman No.35. (750,0 m atau 3 menit dari Mie Ayam & Bakso Solo)

- Mie Ayam Hijau

Alamat: Gg. Merpati (300,0 m atau 1 menit dari Mie Ayam & Bakso Solo)

Baca Juga: 12 Daftar Rekomendasi Bakso Paling Terkenal Enak dan Lezat di Sekitar Kampus UGM, Favorit Mahasiswa Setempat!

- Mie Ayam Solo Spesial "Pak Agus"

Alamat: Jl. Veteran No.36 (900,0 m atau 3 menit dari Mie Ayam & Bakso Solo)

- Mie Ayam SPIDERMAN 72

Alamat: Jl. Lamongrejo No.66 (450,0 m atau 1 menit dari Mie Ayam & Bakso Solo)

Baca Juga: Apakah Anda Termasuk Penerima Kartu Lansia Jakarta April 2024? Simak Cara Cek Status KLJ di Sini

- MIE AYAM BERKAH MELIMPAH

Alamat: Gg kakak tua RT 01/Rw 05 desa.Sidorejo, Dsn. (500,0 m atau 2 menit dari Mie Ayam & Bakso Solo)***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah