7 Amalan Sunnah yang Bisa Dikerjakan pada Hari Raya Idul Fitri, Nomor 4 Sering Keliru

- 7 April 2024, 15:10 WIB
Terdapat amalan sunnah yang bisa dikerjakan pada Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal, nomor empat sering keliru.*
Terdapat amalan sunnah yang bisa dikerjakan pada Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal, nomor empat sering keliru.* /PEXELS/Kafeel Ahmed

PR DEPOK - Terdapat beberapa amalan sunnah yang bisa dikerjakan oleh setiap muslim pada saat hari raya Idul Fitri. Amalan tersebut bisa dikerjakan karena dapat mendatangkan pahala bagi setiap muslim yang menjalankannya.

Setelah berpuasa sebulan penuh melawan rasa haus, lapar dan hawa nafsu, seluruh umat muslim yang menjalankan puasa di bulan ramadhan akan melaksanakan shalat idul fitri.

Pada hari raya kemenangan atau 1 Syawal tahun Hijriyah tersebut terdapat amalan sunnah yang bisa dikerjakan seperti berikut ini.

Mengumandangkan takbir

Baca Juga: Tema Teks Khutbah Idul Fitri 2024: Perjalanan Spiritual Selama Ramadhan 1445 H

Mengumandangkan takbir di masjid-masjid atau mushola dan di rumah-rumah pada malam hari raya, sejak terbenamnya matahari sampai imam naik ke mimbar untuk berkhotbah pada pagi hari raya idul fitri sebagaimana ditulis dalam kitab Raudhatut Thalibin.

Mandi sebelum shalat Idul Fitri

Dalam hadist riwayat Ibnu Majah, Nabi bersabda:”Dari Abdullah Bin abbas Radhiyallahu Anhuma, ia berkata”Bahwasannya Nabi Shallallahu Alaihi Wasallam mandi pada hari raya idul fitri dan idul adha”

Memakai pakaian terbaik dan wewangian

Baca Juga: Update Info KLJ Tahap 2 2024: Bantuan Kartu Lansia Jakarta Rp300.000 Sudah Cair Hari Ini?

Salah satu amalan yang sangat dianjurkan oleh Nabi adalah memakai pakain terbaik saat shalat idul fitri dan shalat idul adha. Selain itu, nabi juga menganjurkan untuk memakai wewangian.

Dari Ali bin Abi Thalib Radhiyallahu ‘Anhu bahwasanya Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam memerintahkan kami pada dua hari raya untuk memakai pakaian terbaik yang kami punya, dan memakai wangi-wangian terbaik yang kami punya, dan berkurban dengan hewan yang paling mahal yang kami punya.” (HR. Al Hakim dalam Al Mustadrak).

Makan sebelum shalat Idul Fitri

Nabi Muhammad selalu makan sebelum melaksanakan shalat Idul Fitri walau hanya sedikit. Sebagaimana hadits yang menjadi dasar tuntunan ini.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x