4 Tempat Makan Bubur Ayam Terbaik di Pekalongan, Worth It Dicoba Untuk Sarapan dan Makan Malam

- 19 April 2024, 09:05 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan bubur ayam terbaik yang ada di Pekalongan, worth it untuk dicoba.
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan bubur ayam terbaik yang ada di Pekalongan, worth it untuk dicoba. /Instagram@bubur_ayam_lestari/

4. Bubur Ayam 99

Bubur Ayam 99 merupakan salah satu tempat makan bubur ayam terbaik di Pekalongan, yang menawarkan rasa enak dengan tekstur bubur lembut, topping ayam pas, dan kuah gurih.

Ditambah dengan aneka sate rasanya jadi mantap pol. Seporsi bubur ayam dibanderol dengan harga terjangkau sehingga, worth it dicoba untuk sarapan.

Alamat: Jalan Bina Griya Raya No.Blok C, Tegalrejo, Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan, Jawa Tengah.

Jam buka: 5.30-11.00 WIB.

Demikian daftar 4 tempat makan bubur ayam terbaik di Pekalongan, Jawa Tengah, yang worth it dicoba untuk sarapan dan makan malam mengenyangkan. Perut pengunjung dijamin bakal tenang dan hangat.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah