Peristiwa Sejarah di 10 Awal Dzulhijjah dan Keutamaannya, Banyak Fadhilahnya

- 4 Juni 2024, 13:00 WIB
Berikut 9 peristiwa sejarah menjelang Idul Adha di 10 awal Dzulhijjah dan keutamaannya, banyak fadhilahnya.*
Berikut 9 peristiwa sejarah menjelang Idul Adha di 10 awal Dzulhijjah dan keutamaannya, banyak fadhilahnya.* /Pexels/Monstera Production

PR DEPOK - 10 hari di awal Dzulhijjah dikenal sebagai hari-hari yang mulia dan banyak fadhilahnya, dimana pada hari-hari tersebut banyak peristiwa luar biasa. melakukan banyak amal kebaikan di awal dzulhijjah akan dilipat gandakan pahalanya. perbanyak zikir, sedekah dan amal-amal baik lainnya.

Bulan Dzulhijjah juga sering disebut bulan Haji karena pada bulan ini umat Islam diseluruh dunia yang mampu sedang melakukan ibadah haji.

Dari Ibnu Abbas, Rasulullah bersabda “ Tidak amalan yang lebih mulia dari amalan yang dilakukan pada sepuluh hari pertama Dzulhijjah.” bahkan menurut Buya yahya di sampaikan di unggahan Youtube Al Bahjah TV, amalan di awal dzulhijjah ini nilainya melampaui dari 10 hari akhir Ramadhan.

Dari unggahan Youtube Hidayah Offiicial yang berjudul Kisah 10 peristiwa besar di bulan Dzulhijjah. Ibnu Abbas meriwayatkan hadis dari Rasulullah SAW. bahwasannya di bulan ini terjadi berbagai peristiwa besar di antaranya. sembilan peristiwa besar itu terjadi antara tanggal 1 hingga 9 Dzulhijah, sehari sebelum hari raya Idul Adha.

Baca Juga: Apa Perbedaan SIM C, SIM C1, dan SIM C2? SIM C1 Mulai Berlaku Tahun Ini

9 Peristiwa Besar di Bulan Dzulhijah

1. Tanggal 1 Dzulhijjah

Pada hari pertama bulan Dzulhijjah Allah SWT mengampuni dosa Nabi Adam as., maka barangsiapa puasa pada hari tersebut Allah akan ampunkan dosanya.

2. Tanggal 2 Dzulhijjah

Pada hari yg kedua Dzulhijjah Allah SWT melepaskan Nabi Yunus as dari perut ikan. Maka barangsiapa puasa pada hari ke 2 Fadhilahnya seperti dia beribadah setahun dan tiada bermaksiat dia sekejap matapun.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Pecel Terenak di Dekat Kampus ITB yang Menggugah Selera

Nabi Yunus selama didalam perut ikan berdoa agar dikeluarkan, dan Allah mengabulkannya pada tanggal 2 Dzulhijjah atas kehendak Nya

3. Tanggal 3 Dzulhijjah

DiKabulkannya doa Nabi Zakaria as. Barangsiapa yg berpuasa pd hari ke 3 Dzulhijjah mk akan Allah SWT Kabulkan doanya. Nabi Zakaria berdoa sekian lamanya yang menginginkan seorang putra. Allah mengabulkan pada tanggal 3 Dzulhijjah.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: YouTube Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah