Ramai Pengunjung! Inilah 7 Cafe Paling Recommended di Banjarmasin yang Wajib Dicoba

- 15 Juni 2024, 09:45 WIB
Bingung mencari cafe atau kedai kopi di Banjarmasin, 7 tempat nongkrong berikut ini mungkin bisa jadi opsi tempat kumpul.*/freepik.com/@drobotdean
Bingung mencari cafe atau kedai kopi di Banjarmasin, 7 tempat nongkrong berikut ini mungkin bisa jadi opsi tempat kumpul.*/freepik.com/@drobotdean /

PR DEPOK - 7 cafe di Banjarmasin yang paling recommended dan selalu ramai pengunjung tersedia dalam isi artikel ini.

Cafe atau tempat nongkrong mulai banyak dikunjungi masyarakat, untuk sekedar berbincang santai atau menikmati varian rasa kopi dan kuliner lokal.

Bagi Anda yang bingung mencari cafe atau kedai kopi di Banjarmasin, 7 tempat nongkrong berikut ini mungkin bisa jadi opsi tempat kumpul.

1. Cafe California

Baca Juga: PRJ 2024 Buka Jam Berapa? Simak Jadwal Operasional Jakarta Fair Sabtu dan Minggu, 15-16 Juni 2024

Alamat: Jl. Kuripan No.11 A, Kuripan, Kec. Banjarmasin Tim., Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Jam buka tutup: buka setiap hari mulai pukul 10.00 pagi sampai 22.00 malam, Sabtu dan Minggu tutup jam 23.00 malam WIB.

Menunya: spaghetti, beef burger, chicken Teriyaki, rice bowl, salad, pasta carbonara, banana nugget, aneka minuman, dan beragam menu yang lainnya.

Rating: 4.6 bintang.

2. Cangkir Coffee

Alamat lengkap: Jl. Mahligai, RT.05/RW.02, Pemurus Luar, Kec. Banjarmasin Timur, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Baca Juga: 5 Tempat Ikan Asin Jambal Roti di Pangandaran Terbaik dan Terpopuler, Daging Ngeprul yang Nikmat

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah