5 Tempat Wisata Kuliner Terfavorit di Bromo Paling banyak Dikunjungi Wisatawan Lokal Maupun Mancanegara

- 17 Juni 2024, 15:45 WIB
5 wisata kuliner ter hits di Bromo.
5 wisata kuliner ter hits di Bromo. /ANTARA/Vicki Febrianto./

PR DEPOK - Selamat datang di petualangan eksplorasi Bromo yang tak terlupakan! Jika kamu sedang merencanakan perjalanan ke destinasi magis ini, pastikan untuk menyempatkan waktu untuk menikmati keindahan di 5 tempat wisata kuliner terfavorit di Bromo yang akan membuat pengalamanmu semakin istimewa.

5 tempat wisata kuliner terfavorit di Bromo ini paling banyak dikunjungi oleh para wisatawan lokal maupun mancanegara dikarenakan dengan menunya yang sangat menarik dan suasananya yang nyaman untuk nongkrong.

Mari kita jelajahi 5 tempat wisata kuliner terfavorit di Bromo ini yang wajib kamu kunjungi, karena di sana bukan hanya pemandangan yang memukau yang menunggu, tetapi juga pengalaman tak terlupakan yang siap menghidupkan semangat petualanganmu!

Berikut 5 tempat wisata kuliner terfavorit di Bromo yang sudah dirangkum PikiranRakyat-Depok.com dari berbagai sumber, ini lokasinya:

Baca Juga: 20 Link Twibbon Hari Raya Idul Adha 2024, Pakai dan Share ke Grup Keluarga atau Teman

5 Wisata Kuliner di Bromo

1. Jungle Cafe Bromo

- Alamat: Jalan Raya Bromo, Watu Lumpang, Sukapura, Probolinggo, Jawa Timur
- Jam Operasional: Setiap hari pukul 10.00-21.00 WIB.

- Kelebihan: Lokasinya berada di satu area dengan Whiz Capsule Hotel Grand Bromo, menyediakan makanan berat, cemilan, kopi, dan minuman non-kopi dengan harga mulai dari Rp15.000.

Baca Juga: Tempat Makan Sate Kambing Terenak di Cimahi: Ada 7 Warung yang Wajib Kamu Kunjungi, Daging Nya Empuk Banget

2. Awor Jiwa Coffee

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah