Ratingnya Tinggi, Inilah 6 Tempat Makan Sate Rekomendasi di Kediri yang Paling Favorit

- 18 Juni 2024, 14:00 WIB
Berikut ini merupakan tempat makan sate rekomendasi yang ada di Kediri, jadi paling favorit dan ratingnya tinggi.
Berikut ini merupakan tempat makan sate rekomendasi yang ada di Kediri, jadi paling favorit dan ratingnya tinggi. /PublicDomainPictures/Pixabay

Rating: 4.3 bintang.

Baca Juga: Inilah 6 Mie Ayam Pangsit Paling Enak di Mojokerto yang Patut Dicoba

5. Depot Sate Dan Gule Tenang

Alamatnya: Jl. Raya Kediri - Plosoklaten No.99, Katang, Sukorejo, Kec. Ngasem, Kabupaten Kediri, Jawa Timur.

Jam buka dan tutup: setiap hari mulai pukul 09.00 pagi sampai 20.00 malam WIB.

Menu: sate campur, sate tanpa lemak, gule, nasi putih, kerupuk rambak, cemilan, dan aneka minumannya.

Rating: 4.6 bintang.

6. Warung Makan Sate & Gule Bu ROMELAH

Alamat: 5X2G+9JF, Petuk, Puhrubuh, Kec. Semen, Kabupaten Kediri, Jawa Timur.

Jam buka tutupnya: Senin sampai Sabtu pukul 10.30 pagi sampai 19.30 malam WIB, Minggu tutup.

Menunya: sate ayam, sate kambing, krengsengan kambing pedas, gule kambing, sayur ayam, dendeng ragi, dan minumannya.

Rating: 4.6 bintang.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah