Daftar 5 Lokasi Kedai Mie Ayam di Caruban Madiun, Bisa Dikunjungi Saat Lapar Lho!

- 26 Juni 2024, 14:20 WIB
Berikut ini merupakan lokasi kedai mie ayam yang ada di Caruban Madiun, dan bisa dikunjungi Anda saat lapar.
Berikut ini merupakan lokasi kedai mie ayam yang ada di Caruban Madiun, dan bisa dikunjungi Anda saat lapar. /Instagram @suroboyo.ku

PR DEPOK – Daftar kedai mie ayam yang harus dikunjungi bila sedang di Caruban, Madiun, Jawa Timur. Catat alamat beserta jam buka kedainya tersebut.

Hidangan mie ayam jadi solusi tuk Anda saat lapar di Caruban, Madiun. Porsi yang banyak dan punya rasa yang sedap cocok sebagai pengganjal perut Anda.

Berikut PikiranRakyat-Depok.com beri daftar alamat dan jam buka kedai mie ayam di Caruban, Madiun, Jawa Timur.

Baca Juga: 6 Tempat Makan Bakso di Kudus Paling Jos dan Banyak Dijadikan Referensi Kuliner

1. Mie Ayam Cwuwimie

Kedai mie ayam ini ada di daerah Caruban, Krajan, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur. Buka har Senin sampai Minggu dari pukul 18.00-00.00 WIB.

2. Mie Ayam Varian

Kedai mie ayam ini berlokasi di Jalan Ahmad Yani Nomor 82, Caruban, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur. Buka hari Senin sampai Minggu dari pukul 10.00-21.00 WIB.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Hotel Populer di Lampung, Lokasi Strategis Dekat Pusat Perbelanjaan

3. Mie Ayam Goreng Sedap Mantap

Kedai migo atau mie ayam goreng ini terletak di Jalan Madura, Caruban, Krajan, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur. Buka hari Senin sampai Minggu dari pukul 9.00-21.00 WIB.

4. Mie Ayam Bangkok

Kedai mie yang berada di Jalan Agus Salim, Bangunsari, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur. Buka hari Senin sampai Minggu dari pukul 10.00-21.00 WIB.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah