Kabut Asap Tebal Menutupi Ibu Kota India, Sekolah dan Kantor Pemerintah di New Delhi Diliburkan Sementara

- 16 November 2021, 10:28 WIB
Kabut asap tebal menyelimuti Ibu Kota India, New Delhi.
Kabut asap tebal menyelimuti Ibu Kota India, New Delhi. /REUTERS/Anushree Fadnavis

"Mulai Senin, sekolah-sekolah ditutup sehingga anak-anak tidak perlu menghirup udara yang tercemar," ucap Delhi Arvind Kejriwal, Perdana Menteri Delhi, Arvind Kejriwal kepada wartawan.

Baca Juga: Ayah Tubagus Joddy Ungkap Kondisi Putranya Usai Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Kecelakaan Vanessa Angel

Kejriwal mengatakan pada Sabtu bahwa tidak ada kegiatan konstruksi yang diizinkan selama empat hari mulai Minggu. Hal ini untuk mengurangi debu dari lokasi terbuka yang luas.

Menurut laporan, masalah polusi udara di India tidak terbatas pada Ibu Kota India saja melainkan sejumlah wilayah lainnya.

Adapun emisi dari industri tanpa teknologi pengendalian polusi dan batu bara, yang membantu menghasilkan sebagian besar listrik di India juga menjadi penyebab kualitas udara yang buruk di daerah perkotaan lainnya.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x