Pemerintah Kota Harbin di China Berikan Sejumlah Uang bagi Warganya yang Dinyatakan Positif Covid-19

- 7 Desember 2021, 11:25 WIB
Ilustrasi China.
Ilustrasi China. /REUTERS/Carlos Garcia Rawlins

Lebih lanjut, pada Minggu, 5 Desember 2021, kota Harbin melaporkan adanya tujuh kasus baru virus Covid-19 .

Baca Juga: Rizky Billar Jadi Anak Rantau Berbekal Uang Rp1,7 Juta, Begini Perjuangan Suami Lesti Sebelum Sukses

Namun, orang-orang tersebut dinyatakan tidak akan menerima hadiah uang karena mereka dinyatakan positif terpapar Covid-19 setelah melalui pengujian rutin dan pelacakan kontak.

Berdasarkan kabar yang dihimpun, China saat ini sedang berusaha menekan wabah puluhan kasus di Mongolia dalam, serta kluster Covid-19 di Beijing dan Shanghai.

Baru-baru ini, sekitar 30 ribu orang terjebak di Disneyland Shanghai setelah satu kasus positif Covid-19 terdeteksi di sana dan orang-orang tidak dapat pergi sampai setiap pengunjung dan karyawan diperiksa.

Lebih lanjut, menurut Komisi Kesehatan Nasional China, pada Minggu, 5 Desember 2021, sebanyak 61 kasus terdeteksi di 31 provinsi , sehingga jumlah kasus aktif di negara itu menjadi 1.060 kasus.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah