Usai Nikaragua Putuskan Hubungan Diplomatik dengan Taiwan, Tiongkok Bangun Kedutaan Besar

- 2 Januari 2022, 15:17 WIB
Ilustrasi - Tiongkok membangun kedutaan besar di Nikaragua usai negara itu memutuskan hubungan diplomatik dengan Taiwan.
Ilustrasi - Tiongkok membangun kedutaan besar di Nikaragua usai negara itu memutuskan hubungan diplomatik dengan Taiwan. /Pixabay/Gaston Laborde.

Langkah Nikaragua untuk memutuskan hubungan dengan Taiwan meningkatkan isolasi diplomatik pulau itu di panggung internasional.

Transfer pengakuan terbaru dari Taipei ke Beijing dilakukan oleh Kepulauan Solomon dan Kiribati, pada September 2019.

El Salvador dan Republik Dominika beralih pada 2018, dan Panama pada 2017, setelah itu menerima gelombang investasi Tiongkok.

Baca Juga: Presiden Amerika Serikat Joe Biden Siapkan Sanksi Berat jika Rusia Invasi Ukraina

Hanya 14 pemerintah, terutama di kawasan Pasifik dan Amerika Latin, yang mempertahankan hubungan formal dengan Taiwan.

Setelah Nikaragua, banyak mata sekarang tertuju pada Honduras dan presidennya yang baru terpilih, Xiomara Castro.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x