Pabrik Jual Masker Bekas Digrebek Polisi di Tengah Mewabahnya Virus Corona

- 6 Maret 2020, 06:25 WIB
DUA pelaku penyelundupan asal Inggris ditangkap karena dituduh akan membawa 117 ribu masker ke negaranya yang sedang krisis masker akibat virus corona COVID-19.*
DUA pelaku penyelundupan asal Inggris ditangkap karena dituduh akan membawa 117 ribu masker ke negaranya yang sedang krisis masker akibat virus corona COVID-19.* /pixabay

“Saya juga telah menghubungi Kantor Kesehatan Masyarakat Wihandaeng untuk mengajukan tuntutan di kantor polisi sebagai penggugat terhadap pabrik, karena operasinya dapat membahayakan kesehatan orang-orang yang membeli masker wajah bekas pakai serta masyarakat di dekat pabrik,” lanjutnya.

Atas kejadian tersebut, pejabat juga turut menyita semua masker wajah di pabrik dan mengirim beberapa sampel ke Departemen Perdaganan untuk menyelidiki asal usulnya.

Semua itu terjadi setelah Thailand dihadapkan dengan kekurangan masker di tengah penyebaran virus corona.

Baca Juga: 15 Tips Keselamatan dari WHO Agar Terhindar dari Virus Corona

Disebutkan juga bahwa saat ini Thailand memiliki 43 kasus penyakit kasus virus corona yang telah dikonfirmasi.

Sebagian besar dari mereka yang terinfeksi adalah turis Tiongkok atau Thailand yang telah melakukan kontak dengan para pelancong.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: World Of Buzz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah