Gen Z Ikut Soroti Ketegangan Rusia dan Ukraina di Media Sosial: Vladdy Daddy Please no War...

- 15 Februari 2022, 17:14 WIB
Ilustrasi. Rusia dan Ukraina semakin memanas, generasi Z pun nampak turut menyoroti isu ini di berbagai media sosial.
Ilustrasi. Rusia dan Ukraina semakin memanas, generasi Z pun nampak turut menyoroti isu ini di berbagai media sosial. /Kolase foto PIXABAY/jorono/Clker-Free-Vector-Images

PR DEPOK - Ketegangan antara Rusia dan Ukraina, tidak hanya menjadi isu utama para pemimpin dunia.

Para remaja dan generasi Z, juga ikut menyoroti ketegangan Rusia dan Ukraina di media sosial.

Bahkan, para generasi Z ini ikut membahas ketegangan Rusia dan Ukraina di platform TikTok dan Instagram.

Baca Juga: Jelang Persib vs PSIS: Victor Igbonefo Puji Cara Bermain Laskar Mahesa Jenar

Beberapa generasi Z bahkan meminta seorang pemimpin, yang mereka sebut ‘Vladdy Daddy’ untuk tidak berperang.

“Vladdy daddy please no war...,” kata seorang generasi Z dalam postingannya di TikTok sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Reuters pada Selasa, 15 Februari 2022.

Selama ini, platform media sosial kerap dijadikan media untuk mengetahui perkembangan ketegangan antara Rusia dan Ukraina.

Baca Juga: Inilah Harapan Abdul Aziz, Gelandang Persib Bandung Saat Usianya Menginjak 28 Tahun

Video TikTok bahkan menjadi sumber bagi para peneliti yang melacak penumpukan lebih dari 100.000 tentara Rusia di dekat perbatasannya dengan Ukraina.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah