5 Lokasi Syuting Legendaris di Seoul Korea Selatan, Cocok Dikunjungi saat Libur Akhir Tahun

- 6 November 2022, 12:40 WIB
Ilustrasi Istana Gyeongbokgung, tempat wisata di Seoul Korea.
Ilustrasi Istana Gyeongbokgung, tempat wisata di Seoul Korea. /Visit Korea

Memiliki sejarah yang kaya, desa ini dikenal dengan rumah tradisional Korea (Hanok). Rumah tersebut dilestarikan hingga hari ini dan berfungsi sebagai tujuan wisata.

Pengunjung dapat berjalan-jalan di jalan sempitnya dan menemukan arsitektur kuno yang masih memancarkan keindahannya di tengah-tengah rumah perkotaan masa kini.

Beberapa drama telah memasukkan desa Bukchon Hanok sebagai lokasi syuting mereka, yang biasanya digunakan sebagai titik pertemuan atau jalan untuk para karakter.

Desa Bukchon Hanok muncul dalam drama Korea "Ghost Doctor" (2022), “Our Lover's Summer” (2021), “My Roommate Is a Gumiho” (2021), “True Beauty” (2020), “Evil Flower” (2020), “Hotel Del Luna” (2019), “Touch Your Heart”( 2019), “Goblin” (2017), “She's Beautiful” (2015), “Personal Taste” (2010).

Baca Juga: Remaja Palestina Berusia 18 Tahun Meninggal Dunia Usai Ditembak Mati Tentara Israel di Wilayah Tepi Barat

3. Taman Hangang Yeouido

Hangang (gang berarti sungai) adalah sungai paling terkenal di Korea. Sungai ini merupakan yang terbesar kedua di negara tersebut.

Salah satu hal yang membuat sungai ini istimewa adalah 12 taman yang dapat ditemukan sepanjang sungai ini saat melintasi Seoul.

Dari selusin taman tersebut, salah satu taman paling terkenal adalah Yeouido yang terletak di area dengan nama serupa.

Baca Juga: Langgar Prosedur, Polisi Tetapkan 2 Tersangka Kasus Ricuhnya Konser Musik Berdendang Bergoyang

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah