Jelang Pertemuan KTT G20, Joe Biden Desak Xi Jinping Tegas pada Korea Utara Terkait Nuklir

- 13 November 2022, 16:40 WIB
Joe Biden mendesak Xi Jinping untuk menindak Korea Utara terkait uji coba nuklir mereka, jelang pertemuan KTT G20.
Joe Biden mendesak Xi Jinping untuk menindak Korea Utara terkait uji coba nuklir mereka, jelang pertemuan KTT G20. /Reuters/Lintao Zhang/Pool.

Baca Juga: BLACKPINK Siap Datang ke Indonesia dengan Konser WORLD TOUR BORN PINK JAKARTA, Cek Link Pemesanan Tiketnya

Sullivan menyebut bahwa Biden terbang ke Phnom Penh dengan agenda yang menekankan kebijakan pemerintahannya untuk meningkatkan kehadiran AS di kawasan sebagai penjamin stabilitas.

"Dia ingin menggunakan 36 jam ke depan untuk membangun fondasi itu untuk memajukan keterlibatan Amerika," tandas Sullivan.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Channel News Asia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah