Seorang Bocah Main Petak Umpet dalam Kontainer Pengiriman dan Terkunci hingga Berpindah Negara

- 26 Januari 2023, 14:12 WIB
Ilustrasi - Seorang anak yang tengah bermain petak umpet dengan temannya di Bangladesh terjebak di dalam truk kontainer hingga terbawa ke negara lain.
Ilustrasi - Seorang anak yang tengah bermain petak umpet dengan temannya di Bangladesh terjebak di dalam truk kontainer hingga terbawa ke negara lain. /Unsplash/Fejuz

Baca Juga: Kronologi Bocah Main Petak Umpet di Kontainer hingga Pindah Negara, Awalnya Dianggap Perdagangan Manusia

Pihak berwenang Malaysia telah mengkonfirmasi bahwa tidak ada alasan untuk meragukan cerita bocah itu dan tidak ada kecurigaan perdagangan manusia dalam kasus ini.

Malaysia telah memulai proses untuk memulangkan Fahim ke negara asalnya di Bangladesh.

Fahim bocah Bangladesh itu bisa menganggap dirinya beruntung. Kapal perkapalan bisa menghabiskan waktu berminggu-minggu, bahkan berbulan-bulan di laut, dan tanpa makanan dan air, dia pasti akan tewas di dalam container.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Oddity Central


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x