Bank Dunia: Sejarah, Tujuan, Anggota, Letak Markas, dan Sosok Ajay Banga

- 24 Februari 2023, 12:56 WIB
Berikut sejarah, tujuan, anggota, dan letak markas Bank Dunia, akan dipimpin oleh Ajay Banga, pilihan Joe Biden.*
Berikut sejarah, tujuan, anggota, dan letak markas Bank Dunia, akan dipimpin oleh Ajay Banga, pilihan Joe Biden.* /Antara HO-Bank Dunia

Letak Markas World Bank (Bank Dunia)

Baca Juga: Ramalan Zodiak Scorpio Hari Ini Jumat, 24 Februari 2023: Pikul Banyak Tanggung Jawab, Perhatikan Keuangan

Bank Dunia bermarkas di Washington D.C, Amerika Serikat sebagai bank dengan sumber keuangan terbesar untuk membangun dan meningkatkan negara-negara anggota.

Ajay Banga Dinominasikan untuk Memimpin Bank Dunia

Pada hari Kamis, 23 Februari 2023, Pemerintahan Joe Biden mencalonkan Ajay Banga yang merupakan mantan eksekutif MasterCard, untuk menjadi presiden Bank Dunia selanjutnya. Banga masih harus melalui proses konfirmasi yang mungkin menghabiskan waktu berbulan-bulan sebelum keputusan akhir dibuat.

Amerika Serikat, selaku pemegang saham terbesar Bank Dunia dapat memilih pemimpin, meskipun negara-negara lain menominasikan pilihan mereka sendiri.

Baca Juga: Isu Rubicon Anak Pejabat Pajak yang Aniaya D Tidak Dilaporkan ke LHKPN, Kemenkeu Jadi Sorotan

“Dia memiliki pengalaman penting dalam memobilisasi sumber daya publik-swasta untuk mengatasi tantangan-tantangan yang paling mendesak saat ini, termasuk perubahan iklim,” ujar Joe Biden.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x