Pemerintah Depok Manjakan Warganya dengan Rencana Pembangunan Transportasi Umum Berbasis Rel

- 27 Januari 2020, 16:25 WIB
RENCANA pembangunan transportasi umum di Depok.*
RENCANA pembangunan transportasi umum di Depok.* /Facebook Mohammad Idris/

PIKIRAN RAKYAT – Zaman sudah semakin maju, banyak sekali perkembangan yang terjadi di zaman ini mulai dari transportasi, ekonomi, budaya, dan lain sebagainya. Transportasi saat ini semakin mengalami perkembangan dari waktu ke waktu.

Setiap negara pasti mengadopsi perkembangan teknologi salah satunya adalah perkembangan teknologi transportasi di Indonesia. 

Pemerintah Depok berencana untuk membangun transportasi umum berbasis rel untuk warganya yang semakin hari semakin bertambah.

Baca Juga: Viral, Video Pengendara Motor Berbondong-bondong Lawan Arus di Depok

Mobilitas warga Depok pun di jalan raya semakin padat dari waktu ke waktu. Hal ini diperparah dengan masih banyaknya warga yang menggunakan kendaraan pribadi dibandingkan transportasi umum.

Melihat kondisi Kota Depok yang semakin padat, membuat pemerintahan harus mencari jalan keluar agar masalah yang terjadi di kota Depok bisa segera diatasi.

Upaya pembenahan sarana dan prasarana transportasi yang semakin semrawut dan hampir setiap hari terjadi kemacetan di Kota Depok. Pemerintahan Kota (Pemkot) Depok mengajukan usulan ke Kementerian Perhubungan untuk membangun jalur transportasi publik berbasis rel atau kereta commuter guna mengatasi kemacetan di Kota Depok.

Baca Juga: Belum Usai Kontroversi Sunda Empire di Bandung, Depok Digegerkan dengan Kerajaan Warteg Bahagia

Transportasi modern berbasis rel ini bisa menjadi moda pengembangan kota yang kini terjadi tidak hanya di Indonesia saja.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x