Syarat dan Cara Cek Penerima BLT Minyak Goreng Rp300 Ribu di cekbansos.kemensos.go.id yang Cair Bulan Ini

- 2 April 2022, 12:31 WIB
BLT minyak goreng cair bulan ini.
BLT minyak goreng cair bulan ini. /Akbar Nugroho Guma/Antara/

1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id.

2. Isi data yang diminta, mulai wilayah dan nama Anda.

3. Ketikkan kode yang terdiri dari 8 digit huruf, sertakan juga spasi sebagaimana terlihat dalam gambar.

Baca Juga: Syarat Dapat BLT Minyak Goreng Rp300.000 April 2022 dan Cek Daftar Penerima secara Online

4. Klik "Cari Data".

5. Apabila nama Anda muncul, maka Anda sudah tercantum dalam DTKS (pastikan Anda termasuk dalam penerima BPNT 2022 dalam kolom status BPNT tertulis "Ya").

Cara Cek penerima BPNT 2022

1. Buka di aplikasi ‘Cek Bansos’ yang dapat diunggah di ponsel Anda.

2. Pilih menu "Cek Bansos".

Baca Juga: Jadwal dan Mekanisme Asesmen Nasional 2022, Siapkan Kelengkapan Data Berikut

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x