Lokasi dan Jadwal Vaksin Booster Depok 4-10 Agustus 2022, Lengkap dengan Cara Daftar Online

- 3 Agustus 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19.
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. /cottonbro/Pexels

Pendaftaran vaksin booster secara online

1. Kunjungi situs daftarvaksin.depok.go.id

2. Pilih menu pendaftaran vaksin

3. Tentukan tanggal dan tempat vaksin

4. Isi data diri berupa nama lengkap, NIK, tempat dan tanggal lahir, jenis kelamin, nomor telepon, serta alamat sesuai KTP

Baca Juga: Cara Cek Keaktifan Status Kepesertaan BPJS Kesehatan Online Tanpa Ribet Bermodal HP

5. Lalu cetak bukti pendaftaran

6. Anda sudah menjadi calon peserta vaksin.

Para calon peserta vaksin harap datang 15 menit sebelum dimulai ke tempat vaksinasi yang sudah ditentukan ketika mendaftar.

Bila pendaftaran online tidak bisa dilakukan, kemungkinan kuota penerima vaksin telah penuh. Maka dari itu, lakukan pendaftaran lebih awal.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Pemkot Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah