Jadwal Pemadaman Listrik Kota Depok Rabu 9 September 2020, Mulai Pukul 9.30 Hingga 16.00 WIB

- 9 September 2020, 07:34 WIB
Petugas PLN melakukan perbaikan jaringan listrik di Jalan Ir.Juanda, Solo, Jawa Tengah,Senin 31 Agustus 2020. Guna mengatasi dampak pandemi Covid-19, pemerintah memperpanjang stimulus keriganan tagihan listrik 100 persen untuk rumah tangga golongan pelanggan 450 VA dan sebesar 50 persen untuk rumah tangga golongan pelanggan 900 VA sampai Desember 2020.
Petugas PLN melakukan perbaikan jaringan listrik di Jalan Ir.Juanda, Solo, Jawa Tengah,Senin 31 Agustus 2020. Guna mengatasi dampak pandemi Covid-19, pemerintah memperpanjang stimulus keriganan tagihan listrik 100 persen untuk rumah tangga golongan pelanggan 450 VA dan sebesar 50 persen untuk rumah tangga golongan pelanggan 900 VA sampai Desember 2020. /Foto: ANTARAFOTO/Maulana Surya/hp./

PLN Depok menjelaskan jika masyarakat mengalami aktivitas pemadaman listrik di luar jadwal yang sudah ditentukan di atas, maka kemungkinan  besar kondisi tersebut disebabkan oleh terjadinya gangguan kelistrikan di beberapa titik.

Dengan demikian, pihak PLN Depok meminta kepada masyarakat untuk segera menghubungi Contact Center PLN di nomor 123 atau aplikasi PLN Mobile yang bisa diakses melalui ponsel masing-masing.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah