Kumpulan Quotes dan Kata-kata Bijak yang Bisa Jadi Inspirasi dan Status Media Sosial Menyambut November 2021

1 November 2021, 16:35 WIB
Ilustrasi orang sukses dan penuh motivasi. /Shad0wfall/Pixabay

PR DEPOK - Dalam artikel ini tersedia kumpulan quotes dan kata-kata bijak dalam rangka menyambut November 2021.

Nantinya, kumpulan quotes dan kata-kata bijak menyambut November 2021 ini bisa dijadikan inspirasi sekaligus dijadikan status media sosial.

Seperti diketahui, hari ini kita telah memasuki tanggal 1 November 2021, beragam harapan dan doa baru muncul untuk menjadi target yang harus diwujudkan.

Baca Juga: Presiden Turki akan Kunjungan Kerja ke Indonesia, Musni Umar: akankah Anies Baswedan Bertemu Erdogan?

Oleh karena itu, quotes dan kata-kata bijak cukup penting untuk mengawali November 2021 agar semakin semangat dalam meraih harapan dan cita-cita yang telah ditetapkan.

Berikut kumpulan quotes dan kata-kata bijak menyambut November 2021 yang bisa menjadi inspirasi hidup.

1. Bersemangatlah memasuki bulan November ini. Jika kamu malas melakukan pekerjaanmu, harus diakui kalau ada kebaikan yang sedang kamu hilangkan.

Baca Juga: Tes PCR Tak Lagi Diwajibkan bagi Penumpang Pesawat, Said Didu: Makin Jelas, Jangan Kalah dari Tekanan Oligarki

2. Welcome home, November! Aku akan selalu menyambutmu dengan penuh sukacita, dan harapan yang begitu besar untuk segera bisa mewujudkan kesuksesan hidupku.

3. Bersabarlah buat kalian yang saat ini masih memiliki masalah dalam hidup, tetaplah optimis untuk bisa melewati bulan November dengan baik dan yakin Tuhan akan memberikan bantuan.

4. Welcome November. Semoga tidak seberat bulan-bulan kemarin. Kuharap kedepannya semakin baik-baik saja, tanpa ada hati yang terluka atau di luka.

5. Welcome November. Semoga semuanya akan baik-baik saja. Yang diinginkan semoga terwujud, yang direncanakan semoga segera terlaksana.

Baca Juga: Tes PCR Tak Lagi Diwajibkan bagi Penumpang Pesawat, Said Didu: Makin Jelas, Jangan Kalah dari Tekanan Oligarki

6. "Berbuat untuk sebuah harapan, yang tidak dikeluhkan tetapi diperjuangkan" - Najwa Shihab.

7. "Kita boleh saja kecewa dengan apa yang telah terjadi, tetapi jangan pernah kehilangan harapan untuk masa depan yang lebih baik" - Bambang Pamungkas.

8. "Semangat yang lemah buanglah jauh, jiwa yang kecil segera besarkan, yakin percaya iman pun teguh zaman hadapan penuh harapan" - Buya Hamka.

9. "Hidup dan mati ada dalam genggaman Ilahi. Takdir adalah kepastian, tapi hidup harus tetap berjalan. Proses kehidupan adalah hakikat, sementara hasil akhir hanyalah syariat. Gusti Allah akan menilai ketulusan perjuangan manusia, bukan hasil akhirnya. Kalaupun harus menjumpai kematian, itu artinya mati syahid di jalan Tuhan" - Diponegoro.

Baca Juga: Sebut Indonesia Jadi Sorotan Dunia saat Jokowi Hadiri KTT G20, Husin Shihab: RI Akan Terus Maju kalau...

10. "Tetap sabar, semangat, dan tersenyum. Karena kamu sedang menimba ilmu di universitas kehidupan. Allah menaruhmu di tempatmu yang sekarang bukan karena kebetulan" - Dahlan Iskan.

11. "Yang paling berharga dan hakiki dalam kehidupan adalah dapat mencintai, dapat iba hati, dapat merasai kedukaan" - Soe Hok Gie.

12. "Aku berusaha menciptakan melodi indah di tengah kehidupan yang sesungguhnya sangat memprihatinkan." - Merry Riana.

Baca Juga: Elon Musk Jadi Orang Terkaya di Dunia Tahun 2021 Kalahkan Jeff Bezos, Segini Total Kekayaannya

Itulah kumpulan quotes dan kata-kata bijak menyambut November 2021 yang bisa dijadikan inspirasi hidup dan unggahan media sosial.***

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Jagokata

Tags

Terkini

Terpopuler