Mudik Gratis 2023 PT INKA Masih Dibuka, Ada Lokasi Tujuan Baru Cek di Sini

12 April 2023, 16:40 WIB
Cek info mudik gratis PT INKA 2023. /Freepik @Drazen Zigic

PR DEPOK - PT INKA membuka program mudik gratis 2023 bagi calon pemudik tahun ini.

PT INKA diketahui membuka rute baru bagi calon pemudik yang ingin melakukan mudik gratis 2023.

Ada dua rute baru yang telah disiapkan oleh PT INKA untuk program mudik gratis 2023.

Baca Juga: Siapa yang Berhak Menerima Bansos PKH Tahap 2 April 2023? Cek Penerimanya di link cekbansos.kemensos.go.id

Kedua rute tersebut yakni bagi calon pemudik yang ingin melakukan keberangkatan ke Ponorogo dan Jember.

Lebih lanjut, salah satu rute yang dibuka yakni Ponorogo nantinya juga akan melewati tujuan madiun yakni di Terminal Madiun.

Berikut penjelasan rute baru yang dibuka PT INKA dalam program mudik gratis 2023.

Baca Juga: Fakta atau Hoaks? Pasukan Merah Berangkat ke Jakarta untuk Bertemu Pesulap Merah

1. Surabaya - Madiun - Ponorogo

2. Surabaya - Jember - Banyuwangi

Sedangkan, rute yang sebelumnya telah dibuka dalam program mudik gratis 2023 PT INKA yakni dari Surabaya menuju Situbondo dan Banyuwangi.

Baca Juga: Sering Jadi Bahan Minuman Segar Saat Ramadhan, Ini Manfaat Kolang Kaling yang Jarang Diketahui

Bagi anda yang ingin mendaftar program mudik gratis 2023 PT. INKA bisa mengakses kontak person PT. INKA di WhatsApp yakni 08113476740 (Dea).

Pendaftaran mudik gratis 2023 PT. INKA dilakukan via WhatsApp dibuka setiap hari pukul 08.00-17.00 WIB.

Anda bisa melakukan pendaftaran mudik gratis 2023 PT. INKA hingga batas waktu yang ditentukan atau sebelum kuota terpenuhi.

Baca Juga: 4 Orang Terjaring OTT KPK di Semarang dan Jakarta, Uang Rupiah dan Mata Uang Asing Jadi Barang Bukti

Adapun batas waktu pendaftaran mudik gratis 2023 PT. INKA akan berakhir pada 15 April 2023.

Bagi Anda yang ingin melakukan pendaftaran mudik gratis 2023 PT. INKA via WhatsApp perlu memperhatikan hal berikut:

1. Calon pemudik akan dihubungi untuk proses konfirmasi dan verifikasi

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 51 Dibuka Tanggal Segini, Cek Cara Daftarnya di Link Ini

2. Calon pemudik yang terkonfirmasi hadir nantinya akan dimasukkan ke grup WhatsApp

3. Calon pemudik melakukan Penukaran tiket saat Hari H di lokasi keberangkatan

Sebagai informasi, pendaftaran mudik gratis 2023 PT. Inka sudah dibuka pada 5 April 2023 lalu. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Tags

Terkini

Terpopuler