Info Terbaru Tarif Tol Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H untuk Mudik Lebaran 2023

12 April 2023, 20:28 WIB
Simak rincian tarif tol Trans Jawa untuk mudik lebaran 2023 /Instagram/@official.jasamarga/

PR DEPOK - Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H, pemudik disarankan untuk cek tarif tol sebelum mudik ke kota-kota besar di Lebaran 2023.

Info tarif tol sangat diperlukan untuk pemudik, apalagi kabarnya baru-baru ini terdapat diskon tarif tol yang diberikan oleh PT. Jasa Marga (Persero) Tbk.

Simak artikel ini untuk tahu diskon tarif tol menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H untuk mudik Lebaran 2023.

Baca Juga: Daftar SPBU Pertamina di Jalur Mudik Sepanjang Tol Jakarta -Bogor, Jakarta-Cikampek, dan Purbaleunyi

Tarif Tol Jakarta -Cikampek dan Jalan Layang MBZ

Kendaraan Golongan 1: Rp20.000 menjadi Rp16.000
Kendaraan Golongan 2 dan 3: Rp30.000 menjadi Rp24.000
Kendaraan Golongan 4 dan 5: Rp40.000 menjadi Rp32.000

Tol Ciawi-Sukabumi

Kendaraan Golongan 1: Rp14.000
Kendaraan Golongan 2 dan 3: Rp21.000
Kendaraan Golongan 4 dan 5: Rp28.000

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 2 Kapan Cair dan Berapa Nominalnya? Cek Infonya di Sini

Tol Jakarta -Bogor-Ciawi

Kendaraan Golongan 1: Rp7000
Kendaraan Golongan 2 dan 3: Rp11.500
Kendaraan Golongan 4 dan 5: Rp16.000

Tol Depok - Antasari

Kendaraan Golongan 1: Rp8000
Kendaraan Golongan 2 dan 3: Rp12.000
Kendaraan 4 dan 5: Rp16.000

Baca Juga: Musim THR Musim Khilaf, Kepala BNN Tasikmalaya: Saya Minta Maaf

Tol Cikampek-Padalarang

Kendaraan Golongan 1: Rp42.500
Kendaraan Golongan 1 dan 3: Rp71.500
Kendaraan Golongan 4 dan 5: Rp103.500

Tol Tangerang-Merak

kendaraan Golongan 1: Rp53.500
Kendaraan Golongan 2 dan 3: 84.500
Kendaraan Golongan 4 dan 5: Rp109.000

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo, Kamis, 13 April 2023: Hari Ini Kamu Sangat Produktif

Tol Cileunyi, Sumedang, Dawuan

Kendaraan Golongan 1:Rp11.000
Kendaraan Golongan 2 dan 3: Rp17.000
Kendaraan Golongan 4 dan 5: Rp22.000

Demikian info tarif tol menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H, untuk pemudik yang mudik ke kota-kota besar.***

Editor: Nur Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler