Resmi Dilantik Jokowi, Berikut Rincian Harta Kekayaan 6 Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju

- 23 Desember 2020, 17:59 WIB
Presiden Joko Widodo (keempat kiri) didampingi Wapres Ma'ruf Amin (keempat kanan) berfoto bersama dengan enam orang calon menteri baru di Kabinet Indonesia Maju Jilid 2 usai diumumkan di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa 22 Desember 2020.
Presiden Joko Widodo (keempat kiri) didampingi Wapres Ma'ruf Amin (keempat kanan) berfoto bersama dengan enam orang calon menteri baru di Kabinet Indonesia Maju Jilid 2 usai diumumkan di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa 22 Desember 2020. /ANTARA FOTO/Setpres/Laily Rachev.

PR DEPOK - Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi melantik enam menteri baru Kabinet Indonesia Maju pada Rabu, 23 Desember 2020.

Adapun keenam menteri baru yang dilantik Jokowi di antaranya Tri Rismaharini sebagai Menteri Sosial (Mensos), Sandiaga Uno sebagai Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf).

Selanjutnya, Yaqut Cholil Qoumas sebagai Menteri Agama (Menag), Wahyu Sakti Trenggono sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan (KP), Budi Gunadi Sadikin sebagai Menteri Kesehatan (Menkes), dan terakhir M. Lutfi sebagai Menteri Perdagangan (Mendag).

Baca Juga: Jokowi Tunjuk Sandiaga Gantikan Wishnutama, Ferdinand: Terima Kasih Sudah Mengganti Menteri Satu Ini

Pelantikan keenam menteri ini disiarkan langsung di kanal YouTube Sektretariat Presiden di Istana Negara, Jakarta.

Resmi dilantik Presiden Jokowi, segala informasi terkait keenam menteri baru tampaknya tak kalah menarik untuk dibahas, termasuk harta kekayaan yang dimiliki keenam menteri tersebut.

Tim Pikiranrakyat-Depok.com sajikan daftar lengkap harta kekayaan enam menteri yang baru dilantik dari yang dilapokan PMJ News yang mengutip laman resmi Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN):

Baca Juga: Benny Minta KPK Periksa Gibran, Refly Harun: Proses Hukum Korupsi Bansos Ini Harus Diselidiki Tuntas

1. Sandiaga Uno (Menparekraf)

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: PMJ News LHKPN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x