Tepat 16 Tahun Aceh Dilanda Bencana Besar, LIPI Sebut Kemungkinan Tsunami Kecil Bisa Kembali Terjadi

- 26 Desember 2020, 19:46 WIB
Potret salah satu sudut di Aceh beberapa saat setelah tsunami.
Potret salah satu sudut di Aceh beberapa saat setelah tsunami. /Antara

Baca Juga: Pastikan Anda adalah Penerima BST Rp300 Ribu untuk Periode Januari-Juni 2021, Cek di Sini!

Menurut Eko, hal ini bisa saja jumlah korban sedikit atau bahkan tidak terjadi bencana karena tidak ada manusia di sana yang menjadi korban.

Lanjutnya, peristiwa masa lampau, dalam hal ini gempa dan tsunami, menjadi basis kontemplasi manusia untuk mencoba merenungkan kenapa kejadian bencana semakin banyak memakan korban dan kerugian semakin besar.

"Peristiwa masa lalu itu tidak boleh sampai salah didefinisikan, karena boleh jadi kita akan keliru ambil tindakan sehingga justru menjadi bencana," ujar Eko.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x