Pejabat Indonesia Disebut Lucu Terkait Paper Megawati, Aidul: Makanya Bangsa Ini Hidup Bahagia Banyak Hiburan

- 9 Juni 2021, 21:45 WIB
Mantan Ketua Komisi Yudisial (KY), Aidul Fitriciada Azhari.
Mantan Ketua Komisi Yudisial (KY), Aidul Fitriciada Azhari. /Muhammad Iqbal/Antara

Seharusnya Megawati memuji kepemimpinan Presiden RI ke-5. Soal Presiden RI ke-5 dijabat oleh Megawati adalah kebetulan belaka dan di luar tanggung jawab Megawati selaku Penulis,” katanya seperti dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari akun Twitter pribadinya @AidulFa pada Rabu, 9 Juni 2021.

Cuitan Aidul Fitriciada itu rupanya ditanggapi oleh salah satu warganet dengan akun @Abramanto. Melihat hal itu dia mengatakan bahwa pejabat di Indonesia lucu-lucu.

Pejabat Indonesia Lucu2 ya Kang,” ujarnya.

Baca Juga: Lulus dari Universitas Ternama Dunia, Ini Kata Maudy Ayunda

Kemudian, Aidul membalasnya dan setuju dengan pernyataan tersebut.

Cuitan Aidul Fitriciada.
Cuitan Aidul Fitriciada.

Makanya bangsa Indonesia hidup bahagia karena banyak hiburan,” tuturnya.

Diketahui, Universitas Pertahanan (Unhan) memberikan gelar profesor kehormatan kepada Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.

Rektor Unhan RI Laksamana Madya TNI Amarulla Octavian mengatakan pemberian gelar Profesor Kehormatan kepada Megawati tidak terlepas dari kepemimpinannya dalam menghadapi krisis multi dimensi di era pemerintahannya.

Baca Juga: Soal Pria Turki yang Diklaim sebagai Pasangannya, Lucinta Luna Mengaku Bertemu di Aplikasi Pencari Jodoh

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x