RI Posisi Tertinggi Dunia tuk Kasus Positif dan Kematian Baru Covid-19, Panca: Pengen Kasih Ini ke Muka Luhut

- 13 Juli 2021, 12:49 WIB
Politisi Partai Demokrat, Cipta Panca.
Politisi Partai Demokrat, Cipta Panca. /Facebook Cipta Panca Laksana

"Jadi kalau ada yang berbicara bahwa tidak terkendali keadaannya, sangat-sangat terkendali. Jadi yang bicara tidak terkendali itu bisa datang ke saya, nanti saya tunjukkin ke mukanya bahwa kita terkendali, jadi semua kita laksanakan," ujarnya.

Kendati demikian, Luhut memang mengakui adanya masalah yang dihadapi negara, tetapi masalah tersebut terus diperbaiki oleh tim yang bekerja dengan sangat kompak.

Baca Juga: Cholil Nafis Jelaskan Fungsi Masjid Usai Aturan PPKM Direvisi: Bukan Hanya Jumatan tapi Juga untuk Syiar

Selain itu, Luhut juga mengatakan bahwa Presiden Jokowi memberikan arahan yang yang sangat jelas serta bertanggung jawab dalam penanganan Covid-19.

"Presiden memberikan directive sangat jelas dan presiden sekali lagi saya katakan in charge di semua ini, dan kami sebagai pelaksananya tidak ada masalah. Semua kami putuskan secara terintegrasi," tuturnya menambahkan.

Ia pun yakin bahwa pandemi Covid-19 akan segera membaik dalam beberapa hari ke depan.

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Bulan Juli Belum Cair? Pihak Kartu Prakerja: Proses Pencairan 3 hingga 5 Hari Kerja

Namun, sayangnya pernyataan Luhut ini masih menuai pro dan kontra di kalangan masyarakat.

Tak sedikit masyarakat yang masih meragukan pernyataan Luhut Binsar Pandjaitan usai melihat fakta di lapangan.

Salah satunya adalah data Worldometer yang menunjukkan bahwa Indonesia justru menempati posisi tertinggi dunia dalam kasus harian positif dan kematian baru akibat Covid-19.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah