Bolehkah Wanita yang Menstruasi Lakukan Vaksinasi Covid-19? Simak Penjelasan Berikut

- 10 Agustus 2021, 14:25 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19.
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. /UNSPlASH/Steven Cornfield/

Kegiatan vaksinasi Covid-19 pada wanita menstruasi juga dinilai aman, asalkan suhu tubuh wanita tersebut tidak lebih dari 37,5 celcius.

Hal iru diperbolehkan karena biasanya gejala menstruasi yang dialami wanita hanya berlangsung 1 hingga 3 hari saja.

Tetapi jika wanita tersebut mengalami keluhan selain keluhan menstruasi maka vaksinasi Covid-19 bisa ditunda hingga keluhan hilang.

Selain itu jika setelah menerima suntikan vaksin Covid-19 dan mengalami demam, menggigil atau pegal-pegal maka dianjurkan meminum obat paracetamol.

Baca Juga: Tanggapi Hilangnya Akun Rachland Nashidik, Jansen Sitindaon: Ada Perbedaan Akun Di-suspend dengan Diretas

Hindari juga menekan, memijat, atau menggaruk pada area atau lokasi bekas suntikan vaksin Covid-19.

Tolak juga jika jenis vaksin yang digunakan saat vaksinasi Covid-19 dosis kedua berbeda dengan yang pertama.***

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah