Ini Estimasi Harga Vaksin Booster Covid-19 di RI Tahun 2022, Mulai dari AstraZeneca, Sinovac, hingga Pfizer

- 14 November 2021, 17:42 WIB
Ilustrasi - Indonesia berencana membuat kebijakan vaksin booster Covid-19 berbayar tahun depan, simak estimasi harganya.
Ilustrasi - Indonesia berencana membuat kebijakan vaksin booster Covid-19 berbayar tahun depan, simak estimasi harganya. /Pixabay/tortensimon.

1. AstraZeneca

Vaksin yang telah bersetifikat BPOM ini diestimasikan memiliki harga sekitar Rp56.000.

2. Sinovac

Vaksin yang aman untuk ibu hamil dan menyusui ini memiliki estimasi harga sekitar Rp142.000.

3. Moderna

Untuk vaksin Moderna yang juga aman untuk ibu hamil dan menyusui ini diestimasikan memiliki harga sekitar Rp213.000.

Baca Juga: Hadiri Resepsi Pernikahan Ria Ricis-Teuku Ryan Tanpa Vicky Prasetyo, Kalina Ocktaranny Berikan Penjelasan

4. Sinopharm

Bagi vaksin disebut efektif mencegah varian Delta ini memiliki estimasi harga sekitar Rp321.660.

5. Merah Putih

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Instagram @drjeffaloys


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah