Indonesia Kembali Kedatangan Vaksin Pfizer Sebanyak 5,7 Dosis, akan Langsung Didistribusikan

- 21 November 2021, 17:30 WIB
 Ilustrasi vaksin Pfizer yang akan tiba di Indonesia.
Ilustrasi vaksin Pfizer yang akan tiba di Indonesia. /spencerbdavis1/Pixabay

Vaksin Covid-19 merek Pfizer akan langsung didistribusikan ke Dinkes Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Riau, Sulawesi Selatan, Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Banten, dan Jawa Barat.

Dengan kedatangan vaksin Covid-19 tahap 126 hingga 128, total jumlah vaksin Covid-19 yang telah diterima Indonesia adalah kurang lebih 335,7 juta dosis dengan vaksin Covid-19 yang telah terdistribusi sebanyak 267 juta dosis.

Baca Juga: The Minions Kalah dari Pasangan Jepang, Indonesia Tanpa Gelar di Indonesia Masters 2021

Bagi masyarakat yang masih ragu untuk melakukan vaksin Covid-19, pihaknya menjamin bahwa vaksin tersebut aman.

“Kami tegaskan seluruh vaksin Covid-19 yang digunakan ini aman dan berkhasiat, sudah mendapatkan izin BPOM,” ujarnya.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah