Soroti Fenomena Minyak Goreng, Hilmi Firdausi: Dibuat Langka, lalu Sekarang Stok Melimpah

- 18 Maret 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi - Aktivis Hilmi Firdausi menyoroti fenomena stok minyak goreng kini melimpah namun dengan harga tinggi.
Ilustrasi - Aktivis Hilmi Firdausi menyoroti fenomena stok minyak goreng kini melimpah namun dengan harga tinggi. /Dok. Sekretariat Kabinet.

Hilmi Firdausi berpendapat, apabila masyarakat melakukan seperti yang diucapkannya itu maka para mafia pasti kelabakan.

"Kalo masyarakat serentak melakukan ini, mafia akan kelabakan," tutur dia.

Cuitan Hilmi Firdausi.
Cuitan Hilmi Firdausi.

Pada cuitan berbeda, Hilmi Firdausi menyatakan tidak setuju dengan pernyataan Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi.

Baca Juga: Pengikut Instagram Aleix Espargaro Sudah Tembus 1 Juta, Janji Melempar Helm ke Tribun Bisa Terwujud

"Pemerintah punya semua instrumen untuk memberantas mafia di segala sektor," ucap dia menjelaskan.

Kemudian, Hilmi Firdausi menyoroti komitmen dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Kapolri Listyo Sigit dalam memberantas mafia.

"Ayo pak, anda pasti bisa! Kalo ga bisa ya mundur aja," pungkas aktivis dakwah ini di akhir cuitannya.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah