Jelang Ramadhan, Harga Bahan Pokok hingga Bumbu Dapur Alami Kenaikan

- 23 Maret 2022, 17:30 WIB
Ilustrasi minyak goreng kemasan.
Ilustrasi minyak goreng kemasan. /Antara/Zabur Karuru/

Umumnya, beras dengan harga termurah dijual seharga Rp10.700 hingga paling mahal Rp13.050 per liter.

Begitu juga dengan daging sapi yang terpantau mengalami sedikit kenaikan di sejumlah daerah.

Baca Juga: Taliban Perintahkan Sekolah Perempuan Afghanistan Ditutup Usai Dibuka Beberapa Jam

Secara nasional, harga daging sapi ditetapkan Rp127.850 per kilogram. Sedangkan daging sapi berkualitas terbaik dijual seharga Rp131.550 per kilogram.

Berikut rincian harga pangan secara nasional pada Rabu, 23 Maret 2022 dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari PMJ News.

1. Beras: Rp11.800

2. Beras kualitas bawah 1: Rp10.700

Baca Juga: 5 Zodiak yang Diprediksi Meraih Kekayaan Tahun Ini

3. Beras kualitas medium 1: Rp11.800

4. Beras kualitas super 1: Rp13.050

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: PMJ News ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah