Bansos PKH 2022 Belum Cair? Simak 3 Kendala dan Cara Melakukan Aduan ke Kemnaker Lewat WA

- 19 April 2022, 06:30 WIB
3 kendala yang menjadi kemungkinan Bansos PKH 2022 tidak cair
3 kendala yang menjadi kemungkinan Bansos PKH 2022 tidak cair /Pixabay/Ekoanug.

Seperti diketahui, penyaluran Bansos PKH 2022 disalurkan oleh pemerintah dengan proses penyaluran secara bertahap.

Jika Bansos PKH 2022 belum cair, bisa jadi bantuan yang disalurkan oleh pemerintah itu masih dalam antrian dan akan segera disalurkan kepada penerima.

2. Bukan Kategori Penerima Bantuan

Jika Bansos PKH 2022 belum cair, bisa jadi KPM bukanlah kategori penerima bantuan tersebut.

Baca Juga: Wanti-wanti Volodymyr Zelensky, Minta Dunia Harus Bersiap Rusia Gunakan Senjata Nuklir

Ada beberapa syarat yang harus dipenuhi agar bisa mendapatkan kategori bantuan tersebut dan telah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Jika KPM sudah tidak memenuhi syarat yang ditentukan, maka kemungkinan besar Bansos PKH 2022 tidak akan cair.

3. Data di DTKS Belum Diupdate

Bansos PKH 2022 belum cair? Kemungkinan data yang tersedia di DTKS belum diupdate dengan data baru.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Selasa, 19 April 2022: Leo, Menemukan Orang Baru

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x