Jadwal Konser dan Cara Beli Tiket PRJ Kemayoran 2022 atau Jakarta Fair Online, Ada Respect dan Jason Ranti

- 20 Juni 2022, 14:28 WIB
Jadwal konser Jakarta Fair 2022.
Jadwal konser Jakarta Fair 2022. /Instagram @jakartafairid

Adapun jam buka festival Jakarta Fair yakni pada hari weekdays (Senin-Jumat) mulai pukul 15.30 WIB sampai pukul 22.00 WIB dan di weekend (Sabtu-Minggu) mulai pukul 10.10 WIB hingga 22.00 WIB.

Bagi kalian yang ingin datang ke konser PRJ Kemayoran 2022, harga tiket masuk bundling dengan konser pada hari Senin, 20 Juni adalah Rp60.000.

Baca Juga: Shin Tae-yong Panggil 30 Pemain Timnas Indonesia Jelang Piala AFF U-19 2022, Siapa Saja?

Jika hanya ingin masuk festival Jakarta Fair pada hari Senin tanpa nonton konser dikenakan harga tiket masuk Rp30.000 per orang.

Untuk lansia yang berumur di atas 60 tahun dan anak-anak dengan tinggi badan di bawah 1 meter tidak dikenakan biaya tiket masuk Jakarta Fair alias gratis.

Cara Beli Tiket Jakarta Fair Online

1. Buka salah satu dari ketiga link ini, www.jakartafair.co.id, eventguide.id atau jiexpo.com

Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Piala Presiden 2022 Senin Ini, Ada Bali United FC vs Persebaya

2. Pada halaman utama klik 'Beli Tiket Masuk' (Tanpa konser) atau 'Beli Tiket Masuk+Konser' (Bundling).

3. Pilih tanggal dan hari kedatangan kemudian isi jumlah tiket Jakarta Fair yang ingin dibeli.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x