6 Ide Lomba 17 Agustus Berkelompok untuk Bapak-Bapak dan Ibu-Ibu, Lucu Abis Dijamin Bikin Ketawa

- 16 Agustus 2022, 11:21 WIB
Ide Lomba 17 Agustusan Ibu-Ibu Bikin Ngakak, Heboh, dan Seru, Cocok Diselenggarakan di RT, RW, Kecamatan, dan Desa
Ide Lomba 17 Agustusan Ibu-Ibu Bikin Ngakak, Heboh, dan Seru, Cocok Diselenggarakan di RT, RW, Kecamatan, dan Desa /YouTube Winda Wijayanti/

PR DEPOK - Simak kumpulan ide lomba 17 Agustus berkelompok untuk Bapak-bapak dan ibu-ibu.

Kumpulan ide lomba 17 Agustus berkelompok untuk Bapak-bapak dan ibu-ibu yang ada di artikel ini sangat lucu, dijamin bikin ketawa.

17 Agustus menjadi hari bersejarah bagi Republik Indonesia (RI) karena di tanggal tersebut, bangsa ini memperoleh kemerdekaan.

Baca Juga: Alasan Keyboard Pakai Urutan Huruf QWERTY, Ternyata Ada Sejarah di Baliknya

Oleh karena itu, setiap 17 Agustus dikenal sebagai Hari Ulang Tahun Republik Indonesia atau HUT RI dan selalu disambut dengan penuh suka cita.

Pada 17 Agustus 2022 tahun ini, merupakan peringatan HUT Ke-77 RI yang artinya bangsa Indonesia telah merdeka dari penjajah selama 77 tahun lamanya.

Salah satu cara merayakan HUT ke-77 RI yang biasa dilakukan oleh masyarakat Indonesia yakni mengadakan lomba 17 Agustus.

Baca Juga: Login eform.bri.co.id Sekarang untuk Cek Nama Penerima BPUM 2022, Dapatkan BLT UMKM Rp600.000

Lomba 17 Agustus biasanya diikuti oleh masyarakat dari berbagai usia, termasuk ibu dan bapak.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah