Hati-hati 5 Hal Ini Bisa Jadi Penyebab Anda Gagal Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 42

- 21 Agustus 2022, 13:30 WIB
 Hati-hati 5 hal ini bisa jadi penyebab anda gagal lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 42
Hati-hati 5 hal ini bisa jadi penyebab anda gagal lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 42 /Instagram @prakerja.go.id

PR DEPOK- Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 42 akhirnya resmi dibuka pada Minggu, 16 Agustus 2022 sekitar pukul 13.00 WIB.

Informasi ini diketahui Pikiranrakyat-Depok.com berdasarkan unggahan dari Instagram Prakerja @prakerja.go.id, dalam keterangannya peserta sudah bisa klik "Gabung Gelombang" pada tautan dashboard Kartu Prakerja.

"Yuk, yang nunggu Gelombang 42 dibuka sekarang, langsung klik "Gabung Gelombang" di dashboard akun Kartu Prakerja kamu!," Katanya.

Baca Juga: Cara Cek Bansos 2022 Online dari Kemensos, Ada PKH dan BPNT yang Cair hingga Akhir Agustus

Kendati demikian calon peserta Kartu Prakerja Gelombang 42, sepertinya harus berhati-hati agar proses seleksi tidak kembali mengalami kegagalan.

Untuk itu simak secara seksama lima penyebab gagal lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 42.

1. Perserta Kartu Prakerja tidak memenuhi persyaratan.

2. NIK KTP yang didaftarkan ternyata sudah terdaftar sebagai penerima bansos lain dari Pemerintah.

3. Dalam satu NIK (Kartu Keluarga) ternyata terdapat dua orang yang sudah terdaftar dan berhasil lolos sebagai peserta Kartu Prakerja.

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah