10 Ucapan Selamat Hari Polwan 2022, Kata-Kata Penuh Makna yang Cocok Dibagikan ke Media Sosial

- 31 Agustus 2022, 17:30 WIB
10 ucapan selamat Hari Polwan 2022 yang cocok dibagikan ke media sosial.
10 ucapan selamat Hari Polwan 2022 yang cocok dibagikan ke media sosial. /Twibbonize

PR DEPOK - Berikut kumpulan ucapan selamat Hari Polwan 2022. Kata-kata penuh makna dan semangat yang cocok dibagikan ke media sosial.

Tanggal 1 September 2022 diperingati sebagai Hari Polisi Wanita atau Polwan yang ke 74.

Masyarakat dapat ikut merayakan HUT Polwan ke 74 dengan mengirim ucapan selamat Hari Polwan ke rekan, keluarga atau pacar yang berprofesi sebagai Polwan.

Baca Juga: Bobotoh Merindukan Sosok Bruno Cantanhede untuk Kembali ke Persib Bandung

Selain itu, ucapan selamat Hari Polwan 2022 yang berisi kata-kata penuh makna dan semangat ini juga cocok dibagikan ke media sosial sebagai caption pada 1 September besok.

Bagi yang masih bingung merangkai kata untuk ucapan selamat Hari Polwan 2022, berikut ini adalah 10 ucapan Hari Polwan ke 74 yang dirangkum PikiranRakyat-Depok.com dari berbagai sumber.

1. Meski kau hanya wanita, namun kau tampak seperti superhero yang tak takut panas, hujan dan terik. Terimakasih, Polwanku. Abdimu akan selalu ada di dalam sanubariku.

Baca Juga: Link Nonton Drakor If You Wish Upon Me Episode 7 Sub Indo: Yoon Gyeo Rye akan Tinggalkan Tim Genie

2. Selamat HUT Polwan ke 74. Semoga Polisi Wanita menjadi pelopor profesionalisme dalam Polri.

Halaman:

Editor: Yulistyaning Purwaida


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah