Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 Dibuka, Ini Tips Lolos Seleksi, Syarat, dan Cara Daftar

- 13 September 2022, 13:21 WIB
Informasi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 yang sudah dibuka mulai dari cara daftar, syarat, dan tips lolos.
Informasi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 yang sudah dibuka mulai dari cara daftar, syarat, dan tips lolos. / Instagram.com/@prakerja.go.id

PR DEPOK - Simak informasi pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 mulai dari tips lolos seleksi, syarat, cara daftar.

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 45 resmi dibuka pada hari Senin, 12 September 2022.

Peserta harus memperhatikan tips agar bisa lolos seleksi Kartu Prakerja Gelombang 45.

Baca Juga: Alasan Daya Listrik PLN 450 VA Dihapus, Kapan Mulai Dialihkan ke 900 VA dan Bagaimana Cara Menggantinya?

Terdapat beberapa syarat dan ketentuan yang berlaku dan wajib dipenuhi pada program Kartu Prakerja Gelombang 45 agar dapat lolos seleksi.

Syarat dan Ketentuan Program Kartu Prakerja

1. Warga Negara Indonesia (WNI) usia minimal 18 tahun ke atas

3. Sedang tidak menempuh pendidikan formal (sekolah atau kuliah)

Baca Juga: Penerima Kartu Prakerja, PKH dan BPUM Tidak Bisa Dapat BSU 2022, Simak Syarat Mendapatkan BLT Subsidi Gaji

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah