Jawaban Pertamina Usai Muncul Keluhan Boros Bensin Sejak Harga Pertalite Naik

- 22 September 2022, 11:55 WIB
Ilustrasi aktivitas pengisian BBM di SPBU.
Ilustrasi aktivitas pengisian BBM di SPBU. /Antara/Andreas Fitri Atmoko/

Guna mencegah masalah boros bensin yang bisa dipicu oleh penggunaan BBM yang tidak tepat, pengendara diimbau mengisi BBM sesuai dengan ketentuan yang tertera dalam buku panduan kendaraan bermotor.

Selain itu, pergantian isi jenis BBM dengan RON yang berbeda juga tidak direkomendasikan.

Baca Juga: BLT BBM 2022 Diduga Dipotong hingga Rp100.000, Mensos: Selidiki Sekarang

"Lebih aman menggunakan bahan bakar berkualitas dengan oktan/cetane yang direkomendasikan oleh pabrikan, agar mesin dapat bekerja secara maksimal," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima

Sumber: Pertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x