Tata Cara Daftar CPNS 2023 Biar Lolos, Melalui Online di Link sscasn.bkn.go.id

- 21 Desember 2022, 06:23 WIB
Info syarat dokumen  yang dibutuhkan untuk daftar CPNS 2023.
Info syarat dokumen yang dibutuhkan untuk daftar CPNS 2023. /ANTARA FOTO/Siswowidodo.

PR DEPOK – Dalam beberapa waktu terakhir, tata cara daftar CPNS 2023 kerap dicari oleh masyarakat luas.

Seperti diketahui, saat ini, tata cara daftar CPNS 2023 dapat dilakukan secara online melalui link sscasn.bkn.go.id.

Namun, bagaimana cara daftar CPNS 2023 secara online di link sscasn.bkn.go.id? Simak penjelasan lengkapnya di dalam artikel ini.

Baca Juga: CPNS 2023 Terima Pelamar Baru Lulus Kuliah: Syarat, Daftar dan Klik Link sscasn.bkn.go.id

Selain membahas soal cara daftar CPNS 2023, artikel ini juga akan mengulas sejumlah syarat dokumen yang harus dipenuhi oleh para calon pelamar.

Cara Daftar CPNS 2023 Online

1. Akses link situs resmi sscasn.bkn.go.id

2. Klik menu “Registrasi”

3. Input identitas diri sesuai dengan KTP

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x