Gagal Dapat Insentif Kartu Prakerja Bisa karena Alasan Ini, Simak Syarat dan Cara Daftar Gelombang 50

- 19 Maret 2023, 10:32 WIB
Berikut syarat dan cara daftar Kartu Prakerja gelombang 40, berikut alasan gagal mencairkan insentif.*
Berikut syarat dan cara daftar Kartu Prakerja gelombang 40, berikut alasan gagal mencairkan insentif.* /UNSPLASH/@headwayio

 

2. Masukkan email dan password akun Anda untuk bisa mendaftar Kartu Prakerja;

3. Isi Nomor Induk Kependudukan (NIK), nomor Kartu Keluarga (KK), dan tanggal lahir sesuai dengan KTP, lalu klik Lanjut;

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo Minggu, 19 Maret 2023: Ada Kejutan Tak Terduga dari Kekasih

4. Lengkapi data diri. Pastikan data yang Anda masukkan sudah sesuai;

5. Saat memasukkan alamat sesuai KTP, pastikan alamat yang Anda masukkan sudah sama persis dengan kolom 'Alamat' yang tertera dalam KTP, dengan hanya memasukkan baris atasnya saja tanpa perlu mencantumkan RT/RW, Kelurahan/Kecamatan;

 

6. Pastikan nama lengkap dan nama ibu kandung yang Anda masukkan sudah sesuai;

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x