Link dan Cara Voting Logo IKN Nusantara, Ada Hadiah Sepeda Motor Listrik untuk 10 Pemilih yang Beruntung

- 7 April 2023, 09:52 WIB
Ajakan pemerintah untuk pilih logo nusantara. Ada hadiah untuk 10 orang pemilih beruntung.
Ajakan pemerintah untuk pilih logo nusantara. Ada hadiah untuk 10 orang pemilih beruntung. /Instagram @ikn_id

PR DEPOK - Pemerintah mengadakan voting yang terbuka untuk masyarakat umum guna menentukan logo Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara.

Masyarakat hanya perlu memilih satu dari lima calon logo IKN Nusantara yang tersedia di link https://ikn.go.id/pilihlogonusantara.

10 pemilih yang beruntung dalam event voting logo IKN Nusantara akan mendapatkan hadiah sepeda motor listrik bertanda tangan Presiden Joko Widodo.

Baca Juga: Ida Dayak Angkat Bicara Atas Maraknya Penipuan Mengatasnamakan Dirinya, Begini Pesan Khususnya

Oleh karena itu simak cara voting logo IKN Nusantara di link https://ikn.go.id/pilihlogonusantara, untuk berkesempatan mendapat hadiah sepeda motor listrik.

Sebagai informasi mulanya ada 500 desainer yang turut berpatisipasi dalam sayembara pembuatan logo IKN.

Dari sekitar 500 desainer yang berminat, para ahli yang tergabung dalam kepengurusan Asosiasi Desainer Grafis Indonesia (ADGI) kemudian memilih 10 desainer yang menjadi finalis.

Baca Juga: PKH Tahap 2 April 2023 Cair Nominal Rp750.000 untuk Kategori Ini, Cek Penerimanya di cekbansos.kemensos.go.id

Sepuluh desainer tersebutlah yang kemudian berhak membuat desain logo baru Ibu Kota Nusantara.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x