Kapan Kartu Kredit Pemerintah Domestik Diluncurkan di 2023?

- 11 April 2023, 09:06 WIB
Berikut estimasi peluncuruan kartu kredit pemerintah (KKP) domestik yang akan diluncurkan oleh Bank Indonesia.*
Berikut estimasi peluncuruan kartu kredit pemerintah (KKP) domestik yang akan diluncurkan oleh Bank Indonesia.* /Bank Indonesia

PR DEPOK - Kapan kartu kredit pemerintah domestik diluncurkan di tahun 2023? Diketahui, Bank Indonesia (BI) akan segera meluncurkan kartu kredit pemerintah dalam bentuk fisik.

 

Rencananya, kartu kredit pemerintah domestik tersebut akan siap soft launching pada April 2023 dan grand launching dilaksanakan bulan Mei 2023 mendatang.

Bagi yang belum mengetahui, apa itu kartu kredit pemerintah domestik?

Diketahui, kartu kredit pemerintah untuk transaksi domestik yang nantinya akan memperluas aspek layanan pembayaran termasuk untuk transaksi keuangan pemerintah dengan sangat besar.

Baca Juga: Daftar Bansos Kemensos yang Cair April 2023, Segera Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Peluncuran kartu kredit pemerintah domestik tersebut sesuai dengan pernyataan dari arahan Presiden Joko Widodo.

"Sesuai arahan Presiden Indonesia, Kartu Kredit segera akan kita keluarkan, Soft launching awal April dan grand launching bulan Mei mendatang, sehingga kartunya bisa digunakan untuk nasional untuk transaksi domestik," tutur Gubernur BI, Perry Warijoyo dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Antara.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x