Pendaftaran Mudik Gratis 2023 Sepeda Motor Naik Kapal Laut Dibuka hingga Tanggal Berikut

- 12 April 2023, 20:07 WIB
Ilustrasi - Mudik Gratis Sepeda Motor 2023 dari Kemenhub Moda Kapal Laut hingga Arus Balik, Ini Syaratnya
Ilustrasi - Mudik Gratis Sepeda Motor 2023 dari Kemenhub Moda Kapal Laut hingga Arus Balik, Ini Syaratnya /Freepik/Freestockcenter/

PR DEPOK - Kemenhub menerapkan cara pendaftaran alternatif bagi anda yang ingin mendaftar mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut.

Seperti diketahui, pendaftaran program mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut memasuki fase akhir pendaftaran.

Pendaftaran mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut akan berakhir pada hari ini 12 April 2023.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 51 Apakah Buka Minggu Ini? Berikut Penjelasannya dan Cara Daftar Akun Prakerja.go.id

Masa pendaftaran tersebut merupakan masa perpanjangan dari masa pendaftaran sebelumnya yakni 23 Maret - 5 April 2023.

Bagi anda yang ingin mendaftarkan diri program mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut bisa mengikuti cara alternatif berikut ini.

Ada dua cara alternatif bagi anda yang belum mendaftarkan diri di program mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut.

Baca Juga: Resep Membuat Empal Daging untuk Disajikan di Hari Lebaran 2023

Pertama, anda bisa mendaftar mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut melalui chat WhatsApp.

Anda bisa mendaftar mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut melalui kontak person WhatsApp di nomor 08197992019.

Cara kedua, anda bisa mendaftar dengan datang langsung ke posko pendaftaran mudik gratis 2023.

Baca Juga: PKH Lansia Tahap 2 2023 Kapan Cair? Simak Info Jadwal Penyaluran dan Besaran Bantuan

Anda bisa melakukan pendaftaran langsung ke posko pendaftaran hingga tanggal keberangkatan arus mudik atau arus balik.

Anda bisa mendaftar secara langsung di dua posko pendaftaran yang telah pendaftaran untuk arus mudik dan arus balik.

Berikut dua posko pendaftaran arus mudik dan arus balik di program mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut.

Baca Juga: Cek Saldo Mobile Banking Mandiri, Pemerintah Bagi-Bagi Bansos BPNT April 2023 Cair Rp400.000

Arus mudik:

1. Terminal penumpang nusantara Tanjung Priok, Jakarta

Jalan Panaitan No. 105 Tanjung Priok, Jakarta Utara

(Akses masuk di pintu halte busway Enggano)

Baca Juga: Bansos PKH dan BPNT Apakah Cair Jelang Lebaran 2023? Simak Penjelasannya di Sini

Arus balik:

Terminal Penumpang Tanjung Emas, Semarang

Jalan Coaster, Tanjung Mas, Semarang Utara

Sebagai informasi, tanggal keberangkatan mudik gratis 2023 sepeda motor naik kapal laut akan berlangsung 15 dan 17 April 2023.

Baca Juga: 5 Kategori Bansos PKH 2023 Cair di Kantor Pos, Anak Sekolah Dapat Rp4,4 Juta Setahun

Sedangkan, arus balik mudik gratis 2023 di Semarang yakni pada 25 dan 28 April 2023.

Keberangkatan arus mudik dan arus balik akan menggunakan kapal KM. Dobonsolo. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x